Monday, January 27INDONESIA SCORE
Shadow

Asian Volleyball Confederation U20 – Jadwal Lengkap Babak 8 Besar

Asian Volleyball Confederation U20 – Jadwal lengkap pertandingan babak 8 besar atau perempat final AVC Asian Volleyball Championship U20 2024 Putra pada tanggal 27-28 Juli 2024 di DBL Arena dan GOR Pancasila, Surabaya.

Asian-Volleyball-Confederation-U20-Jadwal-Lengkap-Babak-8-Besar

Ada 16 tim yang akan bertanding di AVC U20 2024 Putra dan mereka terbagi menjadi empat grup di babak penyisihan. Tim-tim yang menduduki peringkat dua teratas pun berhak melaju ke babak 8 besar dan akan  terbagi menjadi dua grup.

Akan ada empat tim yang lolos ke babak semifinal nantinya bakal menyabet tiket untuk lolos ke turnamen FIVB Volleyball Championship U21 2025 Putra sebagai perwakilan Asia. Jangan lupa untuk mendukung timnas voli Indonesia.

Berikut ini INDONESIA SCORE akan memberikan informasi mengenai pembagian grup dan jadwal lengkap pertandingan babak 8 besar AVC Asian Volleyball Championship U20 2024 Putra.

Link Nonton Live Streaming Asian Volleyball Championship U20 Putra 2024

Link-Nonton-Live-Streaming-Asian-Volleyball-Championship-U20-Putra-2024

Buat Anda pecinta olahraga Volley yang ingin menyaksikan pertandingan Timnas Volley Indonesa, Anda bisa menyaksikan pertandingan AVC Asian Volleyball Championship U20 2024 Putra melalui situs Vidio.com atau menonton lewat aplikasi Vidio di smartphone dan smart TV.

Pembagian Grup 8 Besar AVC U20 2024 Putra

Pembagian-Grup-8-Besar-AVC-U20-2024-Putra

Berikut ini adalah pembagian grup babak perempat final Asian Volleyball Championship U20 Putra 2024:

Grup E

No Team
1 Indonesia
2 Jepang
3 India
4 Arab Saudi

Grup F

No Team
1 Iran
2 Korea Selatan
3 Kazakhstan
4 China

Baca Juga: Ramadhan Sananta – Pemain Sepak Bola Yang Kian Gacor di Piala Presiden 2024

Pembagian Grup Peringkat 9-16 AVC U20 2024 Putra

Pembagian-Grup-Peringkat-9-16-AVC-U20-2024-Putra

Berikut pembagian grup untuk pertandingan peringkat 9-16 pada Asian Volleyball Championship U20 Putra 2024:

Grup G

No Team
1 Bangladesh
2 Hong Kong
3 Australia
4 Kuwait

Grup H

No Team
1 China Taipei
2 Vietnam
3 Thailand
4 Qatar

Jadwal Babak 8 Besar AVC U20 2024 Putra

Berikut ini adalah jadwal pertandingan babak 8 besar (perempat final) Asian Volleyball Championship U20 2024 Putra:

Sabtu, 27 Juli 2024

  • 11.00 WIB | Pool F – Iran vs Kazakhstan
  • 13.30 WIB | Pool F – Korea Selatan vs China
  • 16.30 WIB | Pool E – Jepang vs Arab Saudi
  • 19.00 WIB | Pool E – Indonesia vs India

Minggu, 28 Juli 2024

  • 11.00 WIB | Pool F – China vs Kazakhstan
  • 13.30 WIB | Pool F – Iran vs Korea Selatan
  • 16.30 WIB | Pool E – Arab Saudi vs India
  • 19.00 WIB | Pool E – Indonesia vs Jepang

Para penggemar bola voli tentu akan dengan antusias menyaksikan pertandingan-pertandingan sengit yang akan tersaji di babak 8 besar ini. Tim-tim terbaik akan berusaha keras untuk meraih kemenangan dan melaju ke babak selanjutnya.

Jadwal Peringkat 9-16 AVC U20 2024 Putra

Berikut ini adalah jadwal pertandingan untuk peringkat 9-16 pada Asian Volleyball Championship U20 2024 Putra:

Sabtu, 27 Juli 2024

  • 11.00 WIB | Pool G – Hong Kong vs Kuwait
  • 13.30 WIB | Pool G – Bangladesh vs Korea Selatan
  • 16.30 WIB | Pool H – China Taipei vs Thailand
  • 19.00 WIB | Pool H – Vietnam vs Qatar

Minggu, 28 Juli 2024

  • 11.00 WIB | Pool G – Australia vs Kuwait
  • 13.30 WIB | Pool G – Hong Kong vs Bangladesh
  • 16.30 WIB | Pool H – Qatar vs Thailand
  • 19.00 WIB | Pool H – China Taipei vs Vietnam

Luangkan waktu luang Anda untuk mencari informasi tentang olahraga lainnya dengan mengklik link indoskorupdate.com

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *