Daftar Jadwal Pemain Timnas Sepak Bola Indonesia di Laga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Pelatih Kepala Timnas sepak bola Indonesia, Patrick Kluivert akan segera memanggil nama-nama pemain untuk berlaga dalam jadwal Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Pengumuman itu dibocorkan langsung oleh Instagram @timnasindonesia pada Sabtu 8 Maret 2025 yang bertajuk "Garuda Calling". INDONESIA SCORE akan membagikan informasi terbaru mengenai jadwal Timnas sepak bola Indonesia, serta bagaimana aplikasi ShotsGoal bisa menjadi aplikasi terbaik untuk anda yang ingin mengetahui perkembangan dari Timnas Indonesia serta perjalananya menuju piala dunia 2026.
Timnas Indonesia Bersiap untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026
Timnas Indonesia sedang bersiap-siap untuk menghadapi laga penting di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Para pemain terbaik akan segera dipanggil untuk memperkuat timnas. Pengumuman i...